Studi Sistem dan Teknologi Informasi (Sistekin) Univeritas 17 Agustus 1945 (Untag) Surabaya telah menjalin kerjasama dengan berbagai mitra untuk meningkatkan kualitas pendidikan dan pengembangan akademik. Sistekin Untag Surabaya bekerjasama dengan Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia (APJII) dalam upaya peningkatan peningkatan keterampilan dan peluang karir untuk mempersiapkan mahasiswa menghadapi dunia kerja. Selain itu berbagai kejasama pengembangan riset dan inovasi juga telah dijalin oleh Sistekin Untag Surabaya dengan berbagai Universitas. Sistekin Untag Surabaya juga telah berkolaborasi dengan berbagai komunitas seperti Surabaya hacker link, Surabaya Developer dan Google Developers Group. Tidak hanya dalam skala Nasional, Sistekin Untag Surabaya juga telah menjalin kerjasama bersama mitra Internasional seperti Google Cloud Learning. Dalam pengembangan kompetesi, Sistekin Untag Surabaya juga bekerjasama dengan Narasio Data untuk menghasilkan lulusan yang unggul, kompeten dan berdaya saing global